Paolo Fest Batu Menu dan Harga
Paolo Fest Batu - Batu seperti tidak ada habisnya dalam menghadirkan tempat nongkrong baru. Selama ini Kota Batu terkenal memiliki banyak tempat bagus untuk liburan, baik itu tempat wisata, cafe, restoran maupun villa. Karena Kota Batu berada di dataran tinggi, suhunya adem dan memiliki view alam pegunungan yang bagusnya kebangetan.
Instagram/niceplacencoffee |
Seputar Paolo Fest Batu
Paolo Fest merupakan cafe baru di Kota Batu yang mengusung konsep cafe ala Mediteran yang aesthehtic dan comfort untuk nongkrong. Cafe ini dibangun di kawasan Oro-Oro Dowo Kota Batu, pastinya memiliki suasana yang sangat nyaman, adem dan view alamnya yang sangat menawan. Dilihat dari desain bangunannya bergaya Mediteran yang elegan.
Paolo Fest Batu tempatnya luas banget, memiliki area indoor, outdoor dan area rooftop yang cantik. Berada di area rooftop dapat menyaksikan view alam 360 drajat. View alam pegunungan mengelilingi tampak sangat mempesona. Selain itu pemandangan lainnya seperti persawahan hijau dan kota Batu juga bagus memanjakan mata. Yang pasti panorama alam di sini tidak perlu diragukan lagi keindahannya.
Harga Menu Paolo Fest Batu
Berbagai menu kuliner lezat tersedia di cafe Paolo Fest Batu. Croissant nya enak banget, juga pastry dan aneka jenis roti lainnya yang bikin lidah ketagihan. Menu lainnya juga banyak, baik makanan dan minuman yang memiliki citarasa yang bikin nagih.
Instagram/niceplacencoffee |
- Americano (21k / 24k)
- Cappuccino (21k / -)
- Espresso (21k / -)
- Rose Coffee (- / 24k)
- Es Kopi Susu Paolo (- / 24k)
- Spanish Coffee (21k / -)
- Okinawa Coffee (- 32k)
- Salted Caramel Coffee (- / 24k)
Wedang:
- Wedang Kopi Kayu Manis 24k
- Wedang Jahe Madu Lemon 24k
Flavoured Milk:
- Rosemilk 30k
- Putu Ayu 30k
- Cotton Candy 30k
- Choco Praline 32k
- Nagasari 30k
Tea (Hot / Ice):
- Lemon Earlgrey (24k / 24k)
- Tropical Jelly Tea (- / 24k)
- Lemongrass Tea (24k / 24k)
- Hot Tea (24k / -)
Easy Going:
1. Spaghetti Aglio Olio
- Beef 45k
- Seafood 45k
- Chicken 40k
2. Spaghetti Alfredo
- Beef 50k
- Seafood 50k
- Chicken 45k
3. Spaghetti Marinara
- Beef 45k
- Seafood 45k
- Chicken 40k
4. Grilled Cheese
- Beef Bacon 45k
- Classic 38k
5. Savory Toast
- Fried Chicken 45k
- Creamy Egg 35k
6. Burger Sandwich
- Mentaiko Chicken 45k
- Cheese 60k
Rice:
- Nasi Goreng Babat Gongso 50k
- Nasi Goreng Paolo 40k
- Sop Merah Buntut 75k
- Sop Iga Kacang Merah 75k
- Truffle Chicken Don 50k
- Chicken Mentai Don 45k
Snack & Nibbling:
- Truffle Mayo Fries 28k
- Homemade Fries 25k
1. Fried Cauliflower
- Mentai 30k
- Aioli 27k
2. Chicken Pom Pom
- Mentai 40k
- Aioli 38k
3. Chips & Dips
- Mentaiko 30k
- Tuna Mayo 30k
4. Chicken Wings
- Mentai 35k
- BBQ 30k
5. Paolo Fried Banana 35k
6. Baby Corn
- Mentai 30k
- Aioli 27k
7. Sweet Toast
- Cream Cheese 32k
- Chocolate & Nut 27k
Fasilitas
Cafe mewah ini memiliki fasilitas yang memanjakan, mulai dari live music, pacious space indoor maupun outdoor, akses Wifi, tempat parkir, kamar mandi, wastafel, cermin, garden, spot Instagramable, dan lain sebagainya.
Jam Buka
Jam operasional Paolo Fest Batu mulai pukul 10.00 sampai 22.00 WIB.
Lokasi Paolo Fest Batu
Lokasi cafe ini bisa dibilang hidden gem, karena dari jalan raya harus masuk jalan agak kecil, tapi muat untuk segala jenis kendaraan. Alamat detailnya di Jl. Gondorejo, RT.02/RW.05, Oro-Oro Ombo, Kecamatan Batu, Kota Batu. Letaknya berada di belakang Batu Night Spectacular. Tidak sulit menemukannya, dan kamu juga bisa lihat Google Maps.
Demikian sharing kali ini tentang cafe ekslusif Paolo Fest Batu yang menarik untuk dikunjungi. Buat kamu yang berada di Malang Batu dan sekitarnya, ini bisa menjadi destinasi yang asyik pastinya.